Selain itu, kandungan vitamin C yang
tinggi dalam kandungan buah naga membuat manfaat bahwa buah naga itu
sangat berguna untuk meningkatkan kekebalan pada tubuh hingga membantu
menyembuhkan luka/memar. kandungan vitamin B2 dan B1 dalam buah naga
sangat baik untuk meningkatkan metabolisme dan memulihkan nafsu pada
makan. Tak hanya itu, buah naga juga mengandung vitamin B3 yang
berfungsi untuk menurunkan kadar kolesterol dan untuk menyembuhkan
penyakit batuk dan asma hingga dapat mengatasi tekanan darah tinggi.
Macam-macam buah naga dan khasiatnya :
- Hylocereus undatus, yang buahnya berwarna merah dengan daging buah putih
- Hylecereus polyrhizus, yang buahnya berwarna merah muda dengan daging buah merah
- Selenicereus megalanthus dengan kulit buah kuning dan daging buah putih
- Hylocereus costaricensis, buah naga daging super merah
Manfaat
buah naga merah dikenal sangat efektif untuk menurunkan kadar glukosa
darah. Buah naga merah ini merupakan buah yang memiliki serat yang
tinggi sehingga dapat membantu proses pencernaan, membantu mengurangi
lemak pada tubuh, menjaga kesehatan pada mata karena mengandung karoten,
dapat mencegah dan mengobati penyakit jantung, kanker, hingga membantu
menurunkan tekanan darah. Hal ini disebabkan karena buah naga ini
mengandung lycopene.
sumber: berbagai sumber
Judul: Manfaat Buah Naga Untuk Kesehatan
Ditulis Oleh OMG SHOP
Silahkan tinggalkan komentar dan sarannya demi kemajuan blog ini kedepan...., Terima kasih
Tidak ada komentar :
Posting Komentar